
Kenali Apa Saja Ciri Arsitek Abal-Abal
Kenali Apa Saja Ciri Arsitek Abal-Abal
Meningkatnya gairah pada sektor properti di Indonesia memang menjadi peluang yang besar bagi mereka yang berprofesi sebagai arsitek, baik itu arsitek rumah maupun arsitek lanskap. Namun, sebelum mengambil jasa seorang arsitek, ada baiknya mengetahui terlebih dahulu latar belakangnya agar tidak mendapatkan arsitek abal-abal. Lalu, apa saja ciri dari arsitek abal-abal ?
- Tidak Bersertifikat
- Tidak Memiliki Dokumen Gambar
- Tidak Memiliki Pedoman Gambar
- Hasil Desain Kaku
- Perencanaan Struktur Asal-Asalan
Desain Rumah Tropis, Desain yang Bisa Menangkal Perubahan Musim, Berikut Penjelasannya !
Seperti yang diketahui bahwa semua orang dikhawatirkan dengan perubahan musim yang sering terjadi ak
Ide Desain Interior Ruang Keluarga untuk Rayakan Kehangatan di Momen Natal dan Tahun Baru.
Inilah alasan mengapa desain interior ruang keluarga sangat diperhatikan saat momen natal dan tahun
Keunggulan Batu Alam untuk Finishing Dinding Rumah Lebih Elegan
Keunggulan batu alam untuk finishing dinding rumah adalah membuat hunian tampak lebih elegan, dengan