Kategori: Info dan Tips Interior
-
Rumah IoT ( internet of things ), rumah masa depan
Internet of Things selama beberapa tahun terakhir telah menjadi jargon spesial di ranah teknologi. Pada kenyataannya, teknologi yang juga sering disebut dengan singkatan “IoT”. Tak cuma dianggap sebagai istilah keren saja, tapi teknologi ini juga kaya akan manfaat, mulai dari efisiensi, monitoring, koneksi dan bisa juga untuk sekuritas.
-
Percantik Ruangan Anda dalam Sekejap, dengan 5 Model Credenza Minimalis Ini
konsep ruangan yang digunakan tentu saja tidak akan lepas dari furniture yang memiliki fungsi penyimpanan seperti halnya credenza, cabinet cantik yang juga memiliki manfaat sebagai penyimpanan.
-
Bikin Ruangan Terasa Lapang, dengan 6 Model Pintu Kaca untuk Hunian Minimalis
Memiliki rumah sendiri merupakan impian semua orang, dan tentu saja untuk mewujudkan rumah impian tersebut diperlukan adanya perencanaan terlebih dahulu. Namun tentu saja untuk membangun sebuah hunian atau rumah, diperlukan banyak biaya supaya desain rumah sesuai dengan keinginan. Oleh karena itulah, biasanya desain pun disesuaikan dengan budget yang dimiliki.
-
Gak Cuma Hitam Putih Loh, Ini Ide Warna Monokrom untuk Hunian Impian Anda
Selain digunakan untuk istilah-istilah fashion, warna monokrom juga seringkali digunakan dalam istilah desain interior. Istilah warna monokrom ini sendiri merupakan satu warna tunggal yang berarti menggunakan satu warna tertentu sebagai tema ruangan yang sangat mendominasi
-
Anda Pasti Betah Nonton, Desain Ruang TV Keluarga Kecil Minimalis
Rumah merupakan tempat dimana kita tinggal bersama keluarga, melakukan aktifitas rutin sehari-hari dan segala kegiatan lainnya Bersama keluarga tercinta. Diperlukan konsep yang matang untuk membangun sebuah rumah supaya sesuai dengan keinginan serta beberapa fungsi lainnya dari rumah yang bisa kita manfaatkan.
-
Cari Tahu Plus Minusnya? Sebelum Anda Menggunakan Dinding Gypsum
Salah satu material yang yang biasa digunakan untuk membangun rumah adalah gypsum. Gypsum ini biasa digunakan untuk membuat plafon rumah, namun untuk desain rumah tertentu, gypsum bisa dijadikan sebagai dinding rumah atau menjadi sekat antar ruangan.
-
Keuntungan Bangun Rumah di Lahan Kosong
Kita pasti sudah mempunyai impian bagaimana bentuk rumah yang akan kita tempati. Jika kita memiliki uang lebih, sebaiknya kita membangun rumah sendiri agar kualitas lebih terjamin. Berikut keuntungannya simak :
-
Serupa, tapi tak sama, Berikut perbedaan Desain Interior dan Dekorasi Interior
Banyak yang bertanya apa perbedaan desain interior dan dekorasi interior? Secara sekilas profesi desain interior dan dekorasi interior adalah dua jenis profesi yang sama. Persepsi itu memang tidak salah. Karena dua profesi itu memang memiliki kemiripan satu dengan yang lainnya.
-
Desain 5 Lemari Walk in Closet Mini Berikut Ini Mudah untuk Anda Wujudkan Loh
Siapa bilang walk ini closet cuma punya artis saja. Anda juga mewujudkannya dengan membuat lemari walk in closet mini. Lemari ini bukan hanya sebatas hiasan saja. Tapi sebagai tempat menyimpan barang fashion. Mulai dari baju, sepatu, tas, kaca mata, dan lain sebagainya.
-
Dapur Nggak Bakalan Pengap, dengan 7 Model Jendela Dapur Minimalis Ini
Memasak memang hal menyenangkan. Terutama bagi ibu rumah tangga ataupun mereka yang memiliki hobi memasak. Namun ada satu hal yang perlu diperhatikan terkait masalah dapur, yaitu model jendela dapur minimalis untuk sirkulasi udara yang lebih lancar.